5 langkah Mudah Rawat Kaki Mulus, Kalangan perempuan tentunya senang mengenakan gaun atau busana favorit untuk menunjukan keindahan tubuh yang dimilikinya.
Sayangnya, sering kali terlupakan adalah perawatan khusus untuk merawat kaki supaya memiliki bentuk yang sama indahnya dengan penampilan tubuh.
Meski begitu, Anda tidak usah khawatir. Ada cara yang sangat mudah untuk menyulap penampilan kaki Anda supaya terlihat memikat semua mata yang melihatnya.
5 langkah Mudah Rawat Kaki Mulus, Seperti dikutip dari laman Allwomenstalk, berikut sejumlah tahap dalam menghadirkan bentuk kaki yang indah dalam waktu sekejap.
- Usapkan krim pencukur rambut halus di seluruh bagian kaki secara perlahan dan memutar layaknya tengah di pijat.
- Untuk melakukan pencukuran rambut halus, usahakan untuk membaginya menjadi beberapa tahap, mulai dari betis depan sampai ke paha belakang.
- Selalu bilas pisau cukur setiap dua atau tiga sapuan agar krim tidak menggumpal. Setelahnya, segera bilas kaki dan langsung dikeringkan.
- Gunakan krim scrub untuk melembutkan bagian kulit yang kering dan membersihkan rambut halus yang ada di bagian kaki.
- Gunakan krim body bronzer di seluruh bagian kaki, supaya tercipta kaki terlihat lebih panjang.
- Agar kaki memiliki efek jenjang, gunakan minyak atau body oil pada kaki mulai dari paha atas ke bagian betis depan.
merawat kaki,merawat kaki,merawat kaki pecah-pecah,merawat kaki kering,merawat kaki kenari,merawat kaki pecah2,merawat kaki agar indah,merawat kaki mulus,merawat kaki yang kering,merawat kaki agar tidak bau,merawat kaki